Re;sha Asimilasikan Pop Rock Indonesia dengan Jepang Lewat Rilis EP Album Bring of Peony
Asimilasi musik dari dua negara yang berbeda akan melahirkan karya unik untuk jadi sajian baru bagi para penikmat musik. Seperti yang dilakukan Re;sha, grup musik tersebut mengasimilasikan musik pop rock Indonesia dengan Jepang lewat Extended Play (EP) album Bring of Peony yang dirilis pada Sabtu, 11 Desember 2021 di platform musik digital.
Read More...